KtHx54QkBr383xDR2xK8jWF4FPsDN0wkvFCwXh9V
Bookmark

Ini 7 Lokasi Penukaran Uang Baru di Pontianak Jelang Lebaran 2019


Pontianak, jurnalistiwa.co.id - Lebaran identik dengan yang baru-baru, termasuklah uang. Biasanya masyarakat menukarkan uang lama dengan yang baru untuk dibagikan kepada keluarga, saudara, keponakan dan lain-lain.

Membagikan uang saat lebaran memang masih menjadi tradisi, sehingga hal ini turut menjadi perhatian Bank.

Bank Indonesia bekerja sama dengan Bank-bank lain di Pontianak membuka layanan penukaran uang selama Bulan Ramadhan.

Waktunya selama 10 hari yaitu mulai tanggal 20 sampai dengan 29 Mei 2019.

Berikut ini 7 Lokasi Penukaran Uang Layanan Kas Terpadu Bank Indonesia dan Perbankan Selama Bulan Ramadhan 2019.

Pasar Flamboyan
Pasar Kemuning
Pasar Dahlia
Pasar Kapuas Indah
Pasar Siantan
Masjid Mujahidin
Kantor Eks Bank Indonesia
0

Posting Komentar